Langsung ke konten utama

Cara Mudah Mengganti Warna Garis di Ms Word

Warna garis penting untuk diketahui oleh pembaca. Dengan memberikan warna pada garis maka pembaca akan lebih mudah melihat perbedaan antar garis yang ada.
  1. Klik garis yang akan diubah warnanya
  2. Klik ribbon Format lalu pilih Shape Outline, atau
  3. Tekan tombol ALT+JD lalu tekan huruf SO
  4. Pilih salah satu warna dari daftar yang ada atau pilih item More Outline Colors untuk membuat / memilih warna sendiri

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Cara Merge Cells di Google Docs

  Pada prakteknya terkadang kita perlu pengaturan sel tabel disesuaikan dengan kebutuhan. Kadang kite perlu menggabungkan 2 atau lebih sel yang ada di tabel dengan maksud memperjelas bahwa sel tersebut memiliki nilai yang sama ataupun menjelaskan bahwa sel, kolom atau baris yang ada di tabel merupakan sebuah kelompok yang saling mendukung dan berkaitan. Google docs memiliki fitur untuk menggabungkan sel (merge cells) dan juga memecah sel (unmerge cell) menjadi bentuk semula. Selengkapnya akan dibahas di bawah ini. A. Merge Cells (menggabungkan sel) Tabel Langkah-langkah untuk menggabungkan sel yang ada di tabel Google Dokumen adalah sebagai berikut : 1. Pertama-tama pilih sel yang akan digabungkan, sorot sel tersebut caranya klik dan drag menggunakan mouse atau gunakan tombol keyboard PANAH sambil menekan tombol SHIFT   Memilih Sel yang akan digabung (merge) 2. Lalu klik menu Format lalu pilih Table kemudian klik item menu Merge Cells Memilih item menu ...

Cara Menambah Baris Ketikan Manual (Wrap Text) di Ms Excel

Saat mengetik nilai sebuah sel microsoft excel terkadang perlu untuk dibuat dalam beberapa baris. Untuk membuat beberapa baris cara yang sering dilakukan adalah mengisikan nilai pada sel yang berada pada baris berikutnya. Bila ingin baris ketikan diletakan dalam saatu buah sel maka untuk membuatnya kita dapat menggunakan tombol ALT+ENTER. Lihat cara membuat baris dalam satu sel pada contoh berikut:     Pilih sebuah sel Ketik Hari Senin lalu tekan tombol ALT+ENTER Ketik Hari Selasa lalu tekan tombol ALT+ENTER Ketik Hari Rabu lalu tekan tombol ALT+ENTER Ketik Hari Kamis Terakhir tekan tombol ENTER untuk mengakhiri pengetikan. Tulisan Hari Senin hingga Hari Kamis dalam bentuk empat buah baris.

Cara Membuat Tulisan 3 Kolom di Ms Word

Microsoft word memiliki fasilitas untuk pembuatan kolom tulisan. Kita bisa membuat tulisan berbentuk 3 kolom seperti halnya kolom koran. Blok teks atau tulisan yang akan dibuat menjadi 3 kolom Klik ribbon Page Layout lalu klik tombol Columns , atau Tekan tombol ALT+P lalu tekan tombol huruf J . Kemudian pilih item Three untuk membuat tulisan menjadi tiga kolom.